TIPS BLOK SITUS PORNO

|

Meski updating social networking (facebook, friendster, twitter)kini jadi alasan tujuan orang mengunjungi warnet, konten pornografi masih memiliki porsi besar sebagai salah satu materi yang dicari. Di tengah banyak himbauan dan kritik membangun dalam memajukan gairah akan kebebasan teknologi dan informasi agar terus terpelihara, saya menghimbau kepada pihak-pihak atau mereka yang peduli, untuk dapat melakukan aksi mem-blok materi situs-situs berbahaya dan pornografi. Kita mulai dari lingkungan terkecil, diri sendiri. Laptop, komputer kantor, sekolah, kampus, warnet hingga menjelajah pikiran banyak orang untuk lebih bermartabat.

Rekan-rekan Warnet dan Masyarakat IT Indonesia, Tim DNS (Domain Name Services) Awari/Nawala Project memberikan sumbangsih dengan memberikan solusi untuk melakukan penyaringan konten dengan cara mudah.

Mari nyalakan komputer Anda, dan kita mulai kehidupan Internet yang lebih sehat dan aman.

Klik 2 x icon Network Connections di control panel lihat gambar dibawah ini.

Klik Kanan pada Local Area Connections, terus klik Properties

arahkan scrol ke bawah terus Klik pada Internet Protocol (TCP/IP).

Masukkan alamat server DNS Awari berikut :
203.34.118.10 (primary).
203.34.118.12 (secondary).

Selesai.


sumber : http://bukanhackers.wordpress.com/category/artikel/

0 komentar:

Posting Komentar